Menurutku hidup itu...

 

Menurutku hidup itu...

Adalah pada saat kita dilahirkan begitu saja di dunia; bahkan kita tak pernah memintanya. Kita belajar keras untuk mendapatkan pendidikan. Lalu mendapat pekerjaan. Menikah. Membangun keluarga sendiri. Punya anak. Mulai berkenalan dengan stres dan satu kata bernama “tanggungjawab”. Saat anak

28.12.15 0

Kisah haru di malam menjelang Natal

 

Kisah haru di malam menjelang Natal

Pada sebuah malam menjelang Natal. Malam sangat dingin, salju turun dengan deras dan angin berhembus dengan kencang. Ada seorang gadis kecil yang sudah kehilangan mamanya, untuk menghidupi papanya yang sedang sakit, tanpa memperdulikan badai salju berjalan dijalan yang diselimuti salju

21.12.15 0

Mungkin inilah kado Natal yang termahal di dunia

 

Mungkin inilah kado Natal yang termahal di dunia

Cerita ini dikutip dari sebuah kisah Natal tersohor buah karya O. Henry. Kisah ini adalah tentang sepasang suami-istri muda yang sedemikian saling mencintai.  Natal sudah dekat dan mereka ingin saling memberikan hadiah. Tetapi mereka sangat miskin dan tidak mempunyai uang untuk

14.12.15 1

Betapa tidak berbaktinya anak ini

 

Betapa tidak berbaktinya anak ini

Ibu ini merupakan orang yang kurang mampu, tetapi baginya tiada yang mustahil asalkan anaknya bisa terus bersamanya. Dia akan berusaha memenuhi segala keinginan anaknya selama ia mampu. Tanpa Ibu kita tak mungkin ada di dunia ini. Ibulah yang telah melahirkan

7.12.15 0

Kisah nyata betapa sewotnya seorang model

 

Kisah nyata betapa sewotnya seorang model

Masih ingat dengan foto kontroversi di atas? Foto yang pernah menghebohkan dunia maya beberapa tahun yang lalu. Foto tersebut memperlihatkan foto sebuah keluarga dimana sang ayah dan ibu melakukan operasi bedah plastik untuk memiliki wajah yang menawan dan sempurna. Berbeda

30.11.15 0

Kisah nyata seorang pria dan bonekanya

 

Kisah nyata seorang pria dan bonekanya

Kisah ini dimulai saat 2 tahun yang lalu, diamana Song Bo didiagnosis dengan penyakit serius yang membuatnya merasa sakit kepala terus-terusan sampai akhirnya ia depresi. Dan ia pun menerima kenyataan yang pahit bahwa ia tidak akan pernah bisa menikah dan

23.11.15 0

Kisah haru tentang Ayah dan IBU dimata FARIZAL

 

Kisah haru tentang Ayah dan IBU dimata FARIZAL

AYAH IBU KU RINDU KALIAN Ayah... Ibu... Ini anakmu... Datang berkunjung Bersimpuh di tengah tengah pusaran kalian Yang telah mengering oleh panasnya sang surya Tuk melepas segala kerinduan yang menyelimuti dinding kalbu hatiku Ayah... Aku rindu tangan tangan kekarmu Yang

16.11.15 0

Kisah haru dibalik cerita kepala ikan

 

Kisah haru dibalik cerita kepala ikan

Kisah ini bermula ketika pada suatu hari, diadakan sebuah pesta emas peringatan 50 tahun pernikahan sepasang kakek-nenek. Pesta ini pun dihadiri oleh keluarga besar kakek dan nenek tersebut beserta kerabat dekat dan kenalan. Pasangan kakek-nenek ini dikenal sangat rukun, tidak

9.11.15 0
Slide out post Recommended